Jumat, 04 Juni 2010

Berbagai macam motif bunuh diri

Berbagai Macam Motif Bunuh Diri

Pada dasarnya, segala sesuatu itu memiliki hubungan sebab akibat. Dalam hubungan sebab akibat ini akan menghasilkan suatu alasan atau sebab tindakan yang disebut motif. Beragam alasan dikemukakan seseorang untuk mengakhiri hidup dari masalah sepele hingga problem pelik lainnya.

Macam-macam motif bunuh diri, yaitu :

- Dilanda keputusasaan dan depresi

- Ditolak dalam pergaulan

- Berpisah dengan orang yang dicintai

- Merasa dipermalukan

- Konflik dengan pacar

- Menghindari masalah

- Konflik dengan keluarga

- Ujian Nasional (UN)

- Cobaan hidup dan tekanan lingkungan

- Gangguan kejiwaan / tidak waras (gila)

- Himpitan Ekonomi atau Kemiskinan Penderitaan karena penyakit yang berkepanjangan


Bunuh diri bukanlah penyebab melainkan pencetus. Banyak faktor individual yang ikut menentukan. Persoalan sepele bagi sebagian orang namun bagi mereka yang memiliki latar belakang tertentu sudah cukup untuk menemui ajal. Bagi mereka yang tergolong berisiko tinggi melakukan bunuh diri sangat memerlukan dukungan dari orang terdekat bukan justru memojokkannya.


Sumber :

  1. Keperawatan Jiwa Oleh Keperawatan Jiwa. Penerbit : EGC
  2. ABC Kesehatan Mental Oleh ABC Kesehatan Mental. Penerbit : EGC
  3. Pickett, George, J. Harlon, Jhon. Kesehatan Masyarakat Adminitrasi dan Praktik. Penerbit :EGC
  4. Nilam, Dra. M.m Msi. Psikologi populer : Relasi Orang Tua dan Anak. Jakarta : Penerbit Elex Media Komputindo

0 komentar:

Posting Komentar